Pada kesempatan kali ini saya berbagi tutorial tentang cara melakukan update driver wifi pada operating system windows 10. Apabila koneksi wifi muncul pesan can't connect to wifi pada wifi yang kamu gunakan kamu harus mencoba cara ini.
Pengalaman saya pernah mengalami koneksi wifi muncul pesan can't connect to wifi, padahal untuk laptop atau komputer lain bisa. Nah, ada kemungkinan komputer atau laptop yang kamu gunakan harus update driver wifi.
Ada 2 Cara Update Driver Windows 10 yang akan saya bagikan, yaitu:
1. Update driver wifi dengan cara manual.
2. Update driver wifi dengan menggunakan bantuan software.
Ada banyak driver wifi yang bisa kamu download di internet. Ini malah akan membuat menjadi bingung karena harus memilih mana file yang cocok atau kompatibel dengan hardware yang digunakan. Nah, kamu bisa menggunakan software pendukung yang bernama Driver Easy.
Tidak hanya wifi, semua driver komputer atau laptop dapat kita update menggunakan software tersebut. Setelah berhasil melakukan scaning maka akan muncul list atau data driver mana saja yang harus kamu update. Dan caranya cukup gampang kamu cukup tekan update.
Cara Update Driver Wifi di Windows 10
cara update driver wifi windows 10 |
Cara Update Driver dengan cara manual.
Langkah atau cara updater driver wifi dengan cara manual menggunakan driver yang tersedia di laptop atau komputer yang kita gunakan.
1. Buka Device manager.
2. Pilih menu Network Adafter.
3. Pilih Wireless Network Adater, selanjutnya klik kanan mouse dan pilih update driver.
4. Pilih browse my computer for driver.
5. Pilih let me pick from a list of availabel drivers on my coputer.
6. Pilih nama driver dan klik next, tunggu proses update driver hingga selesai.
Cara Update Driver Wifi Menggunakan Software Pendukung.
Driver Easy akan download driver yang cocok dengan hardware komputer atau laptop yang kamu gunakan. Nah, berikut ini adalah langkah-langkah cara menggunakan driver easy untuk update driver wifi windows 10.
Download Driver Easy melalui link dibawah ini:
Fitur dari Driver Easy
- Maintain Up To Date Drivers
- Indentify your PC’s hardware devices and will find the most up to date drivers for them.
- Find the Correct Drivers for Your Computer
- Easy Driver Pro will locate the drivers specifically written for your computer
- Easy Driver Pro will also find the correct custom built computer drivers.
- Driver Backup Wizard
- Fixed two major bugs in the process of driver installation
- Re-designed the user interface for some key functions
- Switch all Driver Easy links from http to https
- Adopted a new set of pictures in the Scan panel
- Backup your computer’s drivers to a CD or driver
- Download Easy Driver Pro full version
- Extract menggunakan Winrar 5.6
- Matikan koneksi internet dan antivirus
- Jalankan Block Host.bat, run as administrator
- Install aplikasi seperti biasa
- Copy 2 file yang ada di folder Crack
- Paste dan replace di folder aplikasi telah terinstall
- Jalankan software!
Cara Menggunakan Driver Easy
Driver Easy |